Nama: Farah Anindya
Shafakarima
Kelas: 9-5
No.Absen:9
Latihan subbab B hal:24
Kerjakan soal-soal
berikut di buku latihanmu
1.
Jelaskan apa yang disebut dengan IP address
Jawab: IP
address adalah alamat numeric yang ditetapkan untuk sebuah computer yang berpartisipasi
dalam jaringan computer yang memanfaatkan Internet Protocol untuk komunikasi
antara nodenya
2.
Jelaskan perbedaan IP address dengan hostname
Jawab: hostname
adalah sebuah aplikasi services di internet yang menerjemahkan sebuah domain
name ke IP address. Sedangkan IP address adalah alamat computer yang bergabung
dengan internet harus menggunakan alamat
khusus
3.
Tuliskan beberapa ciri Internet yang membedakannya
dengan jaringan lain
Jawab:
Latihan Subbab C hal :
27
Kerjakan soal-soal
berikut di buku latihanmu
1.
Apa
yang dimaksud bandwith?
Jawab: bandwith adalah kecepatan
transfer data
2.
Tuliskan
satuan yang digunakan dalam mengukur kecepatan transfer data
Jawab: satuan bits per second
Latihan Bab 1
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat
1.
TCP/IP
merupakan singkatan dari
A. Transmission Control
Protocol/Internet Protocol
2.
Definisi
Internet yang paling tepat adalah
D.gabungan jaringan computer berskala
dunia yang menggunakan protocol TCP/IP
3.
Persamaan
Internet dan intranet adalah sebagai berikut kecuali
d.dapat berupa gabungan berbagai
topologi network
4.
Sekumpulan
aturan yang digunakan pada komunikasi data disebut
b.protocol
5.
Beberapa
hal yang berperan dalam perkembangan internet di Indonesia adalah
a.warnet
6.
Di
antara pilihan berikut ini yang merupakan contoh topologi jaringan computer
adalah a.PAN,LAN,MAN,WAN
7.
Perhatikan
gambar topologi berikut
Gambar tersebut menyatakan jenis
topologi a.Bus
8.
Perhatikan
gambar topologi berikut
Gambar tersebut menyatakan jenis
topologi a.Star
9.
Model
network yang menempatkan sebuah computer sebagai pemberi servis bagi computer
lain disebut a.Peer to peer
10. Model network yang menempatkan semua
computer sebagai pemberi/penerima servis disebut a.Peer to peer
11. Berikut ini yang merupakan contoh server
yang cocok untuk internet,kecuali a.Print server
12. Komponen penting yang menjadi id
suatu host pada jaringan intranet dan internet adalah b. IP address
13. Di antara pilihan berikut ini yang
merupakan contoh IP address yang benar adalah d.255.255.255.0
14. Istilah yang digunakan untuk
menyatakan kecepatan atau laju transfer data adalah a.bandwith
15. Urutan satuan kecepatan transfer data
yang benar, mulai dari yang terbesar hingga terkecil adalah d.tidak ada jawaban
yang benar
16.
Kotak dengan tanda tanya adalah jenis
perangkat network yang disebut c.WAN
17. Protocol yang bertanggung jawab dalam
penentuan rute bagi data yang dikirim di internet disebut b.protokol routing
18. System yang digunakan untuk pemetaan
hostname menjadi IP address dan sebaliknya disebut b.domain name system
19. Diantara pilihan berikut ini yang
merupakan contoh domain name yang benar adalah d.jawaban a,bdan c benar
20. Di antara pilihan berikut ini
merupakan contoh hostname yang benar adalah b.linux.net
B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan tepat
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan:
a. Jaringan computer
b. Internet
c. Intranet
Jawab:
a.Jaringan computer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang
didesain untuk dapat berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi (surel,
pesan instan), dan dapat mengakses informasi(peramban web)
b. Internet adalah sebuah system global yang terdiri atas
jaringan-jaringan computer yang saling terhubung
c. Intranet adalah sebuah jaringan privat (private network) yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), untuk membagi
informasi rahasia perusahaan atau operasi dalam perusahaan tersebut kepada
karyawannya
2. Tuliskan dua persamaan dan dua perbedaan Intranet dengan
Internet
Jawab:
Persamaan: 1. Dapat di gunakan berhubungan atar computer
2.Sama-sama menggunakan perangkat lunak protocol TCP/IP dan
HTTp
Perbedaan:
Internet 1. Dapat diakses siapa saja,dimana saja dan kapan
saja
2.sebuah jaringan computer yang sangat besar
Intranet 1. Biasa digunakan disekolah,universitas dll
2.sistem jaringan yang berskala kecil
3. Apakah yang dimaksud dengan bandwith?Apakah satuan yang
digunakan untuk menyatakan bandwith?
Jawab:Bandwith adalah kecepatan transfer data
Satuan yang digunakan untuk menyatakan bandwith adalah bit/s
dan bps
4.Jelaskan perbedaan IP address dengan domain name
Jawab:IP address adalah deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai
sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet
Domain
name adalah nama unik yang diberikan untuk
mengidentifikasi nama server komputer seperti web server atau email server di jaringan
komputer ataupuninternet
5,Tuliskan
dan jelaskan beberapa layanan internet yang kamu ketahui
Jawab:
E-MAIL,FTP,mailing list,chatting,instant messaging
terima kasih
BalasHapus